Zaman modern bekerja sebagai wanita karier terlihat sangat memukau. Apakah Anda salah satunya?
Tidak peduli seberapa pandainya Anda menyelesaikan pekerjaan, Anda tetap membutuhkan keahlian untuk meng-handle orang lain, khususnya rekan kerja Anda. Apa yang harus Anda lakukan?
Prinsip
pertama, "Hampir setiap orang pasti ingin merasa dirinya dipandang
baik." Karena itu, Kate mengajarkan, akuilah kehebatan orang lain and be respect to them.
Namun, lakukanlah dengan tulus bukan dengan maksud tersembunyi.
Prinsip
kedua, "Jika menghadapi orang yang tidak menyenang?kan, cobalah
menghitung hingga sepuluh baru merespon orang tersebut." Dengan kata
lain, coba redam amarah Anda karena emosi membuat pikiran menjadi tidak
logis.
Hal lain yang perlu diperhatikan adalah body language.
Sikap duduk dan berdiri yang tidak tegap menggambarkan kurang percaya
diri. Senyum pada atasan memang baik, namun senyum yang terlalu banyak
pada rekan kerja menggambarkan kurangnya wibawa.
Kate White,
editor in chief Cosmopolitan US, membagikan "rahasia" yang seharusnya
dimiliki oleh semua wanita yang ingin sukses. Sudah pasti jadi buku yang
wajib dimiliki!
Testimoni
"Banyak hal-hal kecil di
dalam buku ini yang tidak kita sadari dan sering kita lupakan. Kate
mengajarkannya dengan sangat baik, membuat kita sadar betapa besar
pengaruhnya dalam karier. So smart!" -- Canny, 29 tahun
"Dalam
hidup, kita harus punya tujuan ? apa yang kita suka, apa yang kita
tidak suka. Kenali hal tersebut karena setelah kita mengetahuinya, kita
akan dapat menapaki tangga karier dihadapan kita dengan lebih siap."
--Jessica, 25 tahun.
http://review.ghiboo.com/
Tidak ada komentar:
Posting Komentar